Acetram mengandung gabungan zat aktif tramadol dan paracetamol. Analgesik ini dapat mengatasi rasa sakit atau nyeri ringan, sedang sampai berat. Obat tersebut bekerja dengan cara menghambat zat pemicu rasa nyeri. Obat ini harus dengan resep dokter.