Ecron Dry Injection 4 mg

  • Komposisi
  • Indikasi
  • Kontradiksi
  • Dosis
  • Efek Samping
  • FAQ

Vecuronium Bromide

Sebagai terapi penunjang anastesi untuk memudahkan Intubasi endotrakeal, untuk menghasilkan relaksasi otot rangka selama operasi

Hipersensitif terhadap Vecuronium Bromide atau salah satu komponen obat ini. Reaksi anafilaksis sebelumnya terhadap vecuronium bromide

Rekonstitusi :

1 vial ecron 4 mg + 1 ml WFI, 4 mg/mL larutan ecron Larutan infus yang sesuai (kompatibel) dengan Ecron, Water for Injection (WFI), Laruran NaCl 0.9%, Larutan 5% glukosa, Larutan ringer laktat + 5% glukosa, Larutan 5% glukosa + NaCl 0.9%. Dosis pemberian intravena bolus, o intubasi / dosis awal prosedur bedah, 0.08 – 0.10 mg /kgBB o dosis maintenance, 0.03 – 0.05 mg/kgBB. Dosis pemberian infusion, 1 mcg/kgBB/min, 20-40 menit setelah dosis awal Ecron tidak direkomendasikan dicampur dengan obat lain dalam 1 syringe dan infus intravena kecuali yang kompatibel dengan ecron

Efek Samping :  

Perubahan kesadaran, bisa terjadi peningkatan dan penurunan denyut nadi, cegukan, shock dan reaksi anafilaksis.

Frequently Asked Questions :